Reksa Dana Emco Pesona

Download PDF

View our brochures for easy guide on our offers.

PDF Cara Berinvestasi

Kebijakan Investasi :

Emco Pesona akan berinvestasi dengan komposisi portofolio investasi minimum 80% dan maximum 100% dari Nilai Aktifa Bersih pada Efek bersifat ekuitas yang di perdagangkan di indonesia, minimum 0% dan maximum 20% dari Nilai Aktifa Bersih pada instrumen Pasar Uang dalam negri yang memiliki jatuh tempo tidak lebih dari 1 tahun dan/atau deposito, sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku di Indonesia.

Informasi Produk :

Tanggal Penawaran : 08 Oktober 2019
Mata Uang : Rupiah
Bank Kustodian : PT. Bank Central Asia Tbk
Nomor Rekening : 206 5565 232
Nama Rekening : RDS EMCO PESONA

Biaya-biaya :

Biaya pembelian : maks 2 %
Biaya Pengalihan : 0.20 %
Biaya penjualan kembali (redemption) : maks 2%
MI Fee : maks 3% p.a.
BK Fee : maks 0.2% p.a

Risiko :

  • Risiko Perubahan kondisi ekonomi dan politik di dalam maupun luar negeri.
  • Risiko Berkurangnya Nilai Aktiva Bersih.
  • Risiko Likuiditas.
  • Risiko Wanprestasi.
  • Risiko Pembubaran dan Likuidasi
  • Risiko Perubahan Peraturan